Vertebrata adalah golongan hewan yang mempunyai tulang belakang. Vertebrata merupakan subfilum dari filum Chordata, yang memiliki 5 kelas, yaitu: PARAM:
1. Pisces (Golongan ikan)
2. Amphibia (Hewan yang hidup di dua alam)
3. Reptilia (Hewan melata)
4. Aves (Golongan unggas)
5. Mamalia (Hewan menyusui)
Berikut ini Adalah Perbedaan Dari 5 Kelas Subfilum Vertebrata:
1. Jumlah ruang jantung:
A. Pisces : 2
B. Amphibia : 3
C. Reptilia : 4 tidak sempurna
D. Aves : 4
E. Mamalia : 4
2. Penutup Tubuh:
A. Pisces : sisik
B. Amphibia : kulit
C. Reptilia : sisik
D. Aves : bulu
E. Mamalia : rambut
3. Suhu Tubuh:
A. Pisces : Poikiloterm
B. Amphibia : Poikiloterm
C. Reptilia : Poikiloterm
D. Aves : Homoioterm
E. Mamalia : Homoioterm
Poikiloterm: Berdarah dingin, suhu tubuh mengikuti suhu lingkungan
Homoioterm: Berdarah panas, suhu tubuh tetap
4. Fertilisasi/Pembuahan:
A. Pisces : Eksternal
B. Amphibia : Eksternal
C. Reptilia : Internal
D. Aves : Internal
E. Mamalia : Internal
Eksternal: Pembuahan di luar tubuh, bertemunya sperma dan sel telur di dalam air.
Internal: Pembuahan di dalam tubuh, bertemunya sperma dan sel telur di saluran telur
5. Cara Reproduksi:
A. Pisces : Ovipar
B. Amphibia : Ovipar
C. Reptilia : Ovovivipar
D. Aves : Vivipar
E. Mamalia : Vivipar
Ovipar: Bertelur
Ovovivipar: Bertelur beranak, telur yang bercangkang menetas dalam tubuh
Vivipar: Beranak
Contoh:
A. Pisces : Ikan gurame, lele, belut, kuda laut
B. Amphibia : Katak
C. Reptilia : Kadal, cicak, komodo, biawak, ular
D. Aves : Ayam, burung merpati, itik, angsa
E. Mamalia :Tikus, kelinci, monyet, kambing
Terimakasih :)
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusAves seharusnya ovipar. sekedar informasi, ty infonya
BalasHapus